Kamis, 31 Maret 2016

Berita Terkini dari ANTARA

Link to ANTARA - Berita Indonesia Terkini

Bashar al Asaad minta bantuan internasional pulihkan Palmyra

Posted: 30 Mar 2016 06:53 PM PDT

Presiden Suriah, Bashar al-Assad, Rabu (30/3), mendesak organisasi internasional membantu proses perbaikan dan pemulihan kuil-kuil dan monumen bersejarah yang rusak di Kota Palmyra, yang belum lama ini direbut kembali ...

Masih ada hambatan rekrut pemuda Papua jadi anggota TNI dan polisi

Posted: 30 Mar 2016 05:51 PM PDT

Panglima Kodam XVII/Cenderawasih, Mayor Jenderal TNI Hinsa Siburian, mengakui masih ada hambatan dan kesulitan merekrut pemuda dan pemudi asli Papua untuk menjadi anggota TNI."Padahal untuk menjaring mereka, beberapa kriteria ...

Indonesia tekankan dukung dunia bebas senjata nuklir

Posted: 30 Mar 2016 05:22 PM PDT

Indonesia akan menekankan dukungan untuk mewujudkan dunia bebas senjata nuklir dalam KTT Keamanan Nuklir (Nuclear Security Summit/NSS) yang akan digelar pada 31 Maret-1 April 2016 di Washington DC, Amerika Serikat (AS). ...

Bandara Rar Gwamar perlu dievaluasi

Posted: 30 Mar 2016 05:20 PM PDT

Uji coba penerbangan dan mendarat di Bandara Rar Gawamar Dobo, Kabupaten Kepulauan Aru, telah dilakukan. Sejumlah temuan dihasilkan, di antaranya kesimpulan untuk kepentingan evaluasi, bahwa lebar landasan yang cuma 23 meter ...

Mahfud MD: Ambang batas parlemen perlu dinaikkan

Posted: 30 Mar 2016 05:14 PM PDT

Mantan Ketua Mahkamah Konstitusi Mahfud MD menilai ambang batas parlemen atau "parliamentary threshold" perlu dinaikkan dari 3,5 persen menjadi lima persen untuk mengurangi jumlah partai di parlemen. "Menurut saya jumlah ...

Akademisi: Revisi UU Pilkada jangan diskriminatif

Posted: 30 Mar 2016 05:10 PM PDT

Revisi Undang-Undang Nomor 8 Tahun 2015 tentang Pilkada jangan sampai diskriminatif terhadap calon perseorangan untuk maju dalam Pilkada 2017, kata Direktur Pusat Studi Hukum Konstitusi Universitas Islam Indonesia, Anang ...

Produk halal Indonesia makin dikenal di pasar ekspor

Posted: 30 Mar 2016 04:59 PM PDT

Aneka produk halal Indonesia terus diperkenalkan ke pasar internasional melalui pameran-pameran besar di luar negeri seperti Mihas 2016 di Kuala Lumpur, Malaysia yang banyak dikunjungi para pembeli mancanegara. "Dengan ...

Perajin di Gunung Kidul tidak mampu hadapi MEA

Posted: 30 Mar 2016 04:52 PM PDT

Perajin perak dan tembaga di Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta, mengakui tidak mampu menghadapi Masyarakat Ekonomi ASEAN karena terkendala sumber daya manusia yang menguasi teknologi dan inovasi. Salah ...

Pengamat sarankan semua calon siswa dites urine

Posted: 30 Mar 2016 04:45 PM PDT

Pengamat masalah-masalah sosial di Pamekasan, Jawa Timur, Imadoeddin, M.Si mengusulkan agar dilakukan tes urine di semua jenjang pendidikan, guna mendeteksi kemungkinan adanya calon siswa yang mengonsumsi narkoba. "Langkah ...

Wall Street perpanjang kenaikan setelah pernyataan "dovish" Yellen

Posted: 30 Mar 2016 04:33 PM PDT

Saham-saham di Wall Street terus meningkat pada Rabu (Kamis pagi WIB), karena investor masih terfokus pada sikap hati-hati Ketua Federal Reserve AS Janet Yellen dalam menaikkan suku bunga. Indeks Dow Jones Industrial ...

Minyak naik dibantu data persediaan AS dan pelemahan dolar

Posted: 30 Mar 2016 04:29 PM PDT

Harga minyak dunia naik tipis pada Rabu (Kamis pagi WIB), dibantu data resmi yang menunjukkan peningkatan lebih kecil dari perkiraan dalam persediaan minyak mentah AS ketika para pedagang khawatir tentang kelebihan pasokan ...

Pakar: Perlu ada sanksi pidana pelaku asusila

Posted: 30 Mar 2016 04:16 PM PDT

Sanksi pidana tidak hanya diperlukan bagi penyedia jasa asusila namun juga kepada pelakunya, kata pakar hukum Islam, Ahmad Zainal Abidin. "Indonesia membutuhkan aturan yang memberikan sanksi pidana tak hanya kepada ...

Riset: Persempit kesenjangan gender melalui digital

Posted: 30 Mar 2016 04:08 PM PDT

Perusahaan jasa global mengeluarkan riset terbaru yang menyatakan Indonesia memiliki skor terendah kedua dari 26 negara dalam hal kemampuan mempersempit kesenjangan gender melalui keterampilan digital. "Ketika tingkat ...

Kapal asing dilarang "fishing tourism" di Sabang

Posted: 30 Mar 2016 03:53 PM PDT

Pemerintah Kota Sabang menegaskan kapal berbendera asing tidak dibenarkan melakukan aktifitas "fishing tourism" (wisata memancing) di perairan kawasan paling ujung barat Indonesia itu. "Untuk menjaga keberlangsungan biota ...

Dolar AS terus melemah setelah pernyataan ketua Fed

Posted: 30 Mar 2016 03:42 PM PDT

Kurs dolar AS terus melemah terhadap sebagian besar mata uang utama di New York pada Rabu (Kamis pagi WIB), setelah Ketua Federal Reserve Janet Yellen mengatakan berencana menaikkan suku bunga dengan hati-hati. Ketua The ...

GLZoo akan lakukan penyisiran pohon berusia tua

Posted: 30 Mar 2016 03:37 PM PDT

Manajemen Objek Wisata Gembira Loka Zoo Yogyakarta akan melakukan penyisiran pohon-pohon berusia tua yang ada di kawasan kebun binatang itu pascatumbangnya pohon randu alas yang menimpa kios serta menelan korban jiwa, Rabu ...

Papua Barat bersiap jadi pemasok daging sapi

Posted: 30 Mar 2016 03:22 PM PDT

Provinsi Papua Barat sedang bersiap-siap untuk menjadi daerah pemasok daging sapi ke seluruh wilayah di Indonesia. Ditemui di Manokwari, Rabu, pelaksana tugas Kepala Dinas Peternakan Papua Barat Hendrikus Fatem mengatakan, ...

Emas turun jelang laporan data ketenagakerjaan AS

Posted: 30 Mar 2016 03:15 PM PDT

Emas berjangka di divisi COMEX New York Mercantile Exchange berakhir turun pada Rabu (Kamis pagi WIB), karena para pedagang menunggu laporan ketenagakerjaan AS yang akan dirilis Jumat. Kontrak emas yang paling aktif untuk ...

Bursa saham Jerman ditutup naik 1,6 persen

Posted: 30 Mar 2016 02:48 PM PDT

Indeks acuan DAX 30 di Bursa Efek Frankfurt, Jerman, ditutup lebih tinggi di atas tingkat psikologis 10.000 poin pada Rabu, naik 158,67 poin atau 1,6 persen menjadi 10.046,61 poin. Nada "dovish" dari Ketua Federal Reserve ...

TNI AL - Sido Muncul adakan operasi katarak di wilayah pesisir

Posted: 30 Mar 2016 02:45 PM PDT

PT Sido Muncul Tbk dan Tentara Nasional Indonesia Angkatan Laut (TNI-AL) menjalin kerja sama melaksanakan bakti sosial operasi katarak bagi masyarakat di wilayah pesisir. "Kami sengaja mengandeng TNI-AL karena mereka lebih ...