Rabu, 31 Agustus 2016

Berita Terkini dari ANTARA

Link to ANTARA - Berita Indonesia Terkini

IHSG dibuka turun 7,19 poin

Posted: 30 Aug 2016 07:42 PM PDT

Indeks harga saham gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Rabu dibuka turun tipis sebesar 7,19 poin dipengaruhi sentimen eksternal terutama dari Amerika Serikat. IHSG BEI dibuka melemah 7,19 poin atau 0,13 ...

Penyanyi Chris Brown ditangkap polisi

Posted: 30 Aug 2016 07:34 PM PDT

Bintang pop Chris Brown ditangkap atas dugaan serangan dengan senjata mematikan, Selasa waktu setempat, setelah rumahnya di Los Angeles digeledah. Semua bermula saat seorang perempuan menelepon 911 pada dini hari, kata ...

Depresi membuat Selena Gomez vakum dari dunia hiburan

Posted: 30 Aug 2016 07:33 PM PDT

Penyanyi pop Selena Gomez akan vakum dari dunia hiburan untuk menyembuhkan serangan panik dan depresi yang diduga sebagai efek samping dari penyakit lupus yang dideritanya. Gomez (24) mengumukan itu di tengah tur dunia ...

Singapura penjarakan dua warga Bangladesh karena danai teroris

Posted: 30 Aug 2016 07:30 PM PDT

Singapura (ANTARA News) – Dua pekerja ekspatriat asal Bangladesh yang dituduh berencana bergabung dengan ISIS dipenjara Selasa (30/08) karena menggalang dana untuk mendanai serangan di negara asal mereka, AFP. Zzaman Daulat ...

Baru melatih dua jam, pendukung usir pelatih dari lapangan

Posted: 30 Aug 2016 07:27 PM PDT

Para penggemar Botev Plovdiv yang tidak senang dengan penunjukan Nikolay Mitov sebagai pelatih menginterupsi sesi latihan pada Selasa, dan memaksanya berhenti hanya setelah dua jam mengambil alih komando klub Bulgaria ...

Anggota DPR minta Kemendikbud beberkan sertifikasi guru

Posted: 30 Aug 2016 07:19 PM PDT

Anggota Komisi X DPR RI, Dwita Ria Gunadi, meminta Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan membeberkan data sebenarnya jumlah guru sertifikasi. Anggota DPR asal Lampung itu, dalam pernyataan, Selasa, minta Kemendikbud ...

Sebanyak 360 miliar batang rokok diproduksi dalam setahun

Posted: 30 Aug 2016 07:14 PM PDT

Staf Ahli Kependudukan Kemenko bidang Pembangun Manusia dan Kebudayaan RI, Sonny Harry B Harmadi, mengatakan bahwa konsumsi rokok di seluruh dunia dalam satu hari termasuk sebagai pemborosan yang sangat tinggi. Dalam sebuah ...

Dubes: Uzbekistan-Indonesia kerja sama berbagai bidang

Posted: 30 Aug 2016 06:52 PM PDT

Indonesia dan Uzbekistan telah menjalin hubungan dan kerja sama di berbagai bidang yang saling menguntungkan sebagai dasar kokoh bagi pelaksanaan lebih lanjut di masa mendatang. "Kedua negara telah memperoleh banyak ...

Joko Anwar, Angga Sasongko buat film pendek “Tribe Shorties"

Posted: 30 Aug 2016 06:45 PM PDT

Sutradara Joko Anwar dan Angga Dwimas masing-masing membuat film pendek "Tribe Shorties" yang hanya ditayangkan melalui aplikasi streaming video Tribe dari XL Axiata."Kami ingin menjadi bagian dari kemajuan industri film ...

Samsung kembangkan penerus Galaxy Tab Pro S

Posted: 30 Aug 2016 06:34 PM PDT

Samsung saat ini tengah mengerjakan tablet hybrid penerus Galaxy TabPro S yang dinamai Galaxy TabPro S2 dan dibekali Windows untuk diluncurkan dalam beberapa bulan mendatang.Dikutip dari GSM Arena, Selasa, tablet baru itu akan ...

Kerugian kejahatan siber model BEC capai miliaran dolar

Posted: 30 Aug 2016 06:24 PM PDT

Lebih dari 22.000 perusahaan di seluruh dunia ditengarai telah menjadi korban penipuan Business Email Compromise (BEC) selama semester pertama 2016. Hasilnya, sekitar 3 miliar dolar AS raib, menurut laporan FBI. Penipuan umumnya ...

Al-Adnani sang wajah teror ISIS di media

Posted: 30 Aug 2016 06:16 PM PDT

ISIS mengakui bahwa salah satu pemimpin paling penting dan paling lama berbakti ke kelompok itu yang juga kepala propaganda kelompok militan itu, Abu Muhammad al-Adnani, tewas oleh serangan udara AS di Suriah. Januari silam Irak ...

Xiaomi resmi rilis smartwatch Huami Amazfit

Posted: 30 Aug 2016 06:12 PM PDT

Xiaomi kembali bekerja sama dengan Huami untuk smart wearable baru, Huami Amazfit. Huami adalah perusahan yang didukung Xiaomi, sebagian besar dalam hal finansial.Amazfiit Smartwatch memiliki layar melingkar 1,34 inci dengan ...

Istri Bung Tomo meninggal dunia

Posted: 30 Aug 2016 06:10 PM PDT

Sulistina Sutomo, istri Pahlawan Nasional Bung Tomo, meninggal dunia pada usia 91 tahun pada Rabu dini hari pukul 01.42 WIB setelah beberapa hari dirawat di rumah sakit di Jakarta. "Iya benar, saya menerima kabar langsung ...

Papua Barat juga punya air terjun Meyah yang indah

Posted: 30 Aug 2016 06:06 PM PDT

Air terjun Meyah di Distrik Meyah, Kabupaten Tambrauw, mungkin membuat Raja Ambat bukan satu-satunya tempat indah yang bisa ditemukan di Provinsi Papua Barat, namun sayang pesona indah air terjun ini belum banyak diketahui orang ...

Kekeringan telah membuat Kupang dilanda krisis air bersih

Posted: 30 Aug 2016 05:51 PM PDT

Krisis air bersih akibat kekeringan telah memaksa Pemerintah Kota Kupang mulai menyalurkan bantuan air bersih dengan mobil tangki kepada warga di sejumlah kelurahan wilayah ibu ibu kota Provinsi Nusa Tenggara Timur itu. ...

Pukulan besar terhadap ISIS, kepala propagandanya tewas

Posted: 30 Aug 2016 05:39 PM PDT

ISIS mengakui salah satu pemimpin paling penting dan paling lama berbakti ke kelompok itu, Abu Muhammad al-Adnani, tewas oleh serangan udara AS di Suriah. Al-Adnani disebut-sebut sebagai orang yang bertanggug jawab atas serangan ...

Singapura akui wabah Zika menyebar, AS keluarkan "travel warning"

Posted: 30 Aug 2016 05:17 PM PDT

Singapura mengakui wabah virus Zika telah menyebar dengan kasus akibat virus ini meningkat menjadi 82 kasus sejak Selasa, sedangkan AS dan sejumlah negara memperingkatkan perempuan hamil yang menjadi warga negaranya atau yang ...

Ransomware dominasi peta keamanan semester pertama 2016

Posted: 30 Aug 2016 05:12 PM PDT

Berdasarkan data Trend Micro, terjadi peningkatan sebesar 172 persen pada jumlah ransomware yang berhasil diungkap selama semester pertama 2016. Dari Januari hingga Juni tercatat ada 79 famili ransomware baru. Ini adalah ...

Konsumsi BBM Prius Gen 4 irit sekali, hanya 40,8 km/liter

Posted: 30 Aug 2016 05:09 PM PDT

Konsumsi bahan bakar kendaraan hibrid andalan Toyota, Prius, yang kini memasuki generasi 4, semakin irit dengan hanya mencapai 40,8 km/liter. "Banyak peningkatan yang kami lakukan pada Prius generasi terbaru ini," kata GM ...