Selasa, 25 Oktober 2016

Berita Terkini dari ANTARA

Link to ANTARA - Berita Indonesia Terkini

Yuan Tiongkok menguat jadi 6,7744 terhadap dolar AS

Posted: 24 Oct 2016 07:44 PM PDT

Kurs tengah nilai tukar mata uang Tiongkok renminbi atau yuan, menguat 54 basis poin menjadi 6,7744 terhadap dolar AS pada Selasa, menurut Sistem Perdagangan Valuta Asing Tiongkok. Di pasar spot valuta asing Tiongkok, yuan ...

Moechgiyarto resmi sandang bintang tiga

Posted: 24 Oct 2016 07:25 PM PDT

Kepala Lembaga Pendidikan Polri (Kalemdikpol) Moechgiyarto resmi mendapat kenaikan pangkat menjadi Komjen, dari sebelumnya berpangkat Irjen. "Pak Syafruddin yang ditunjuk menjadi Wakapolri, (maka) posisi Kalemdikpol harus ...

59 orang tewas dalam serangan terhadap pusat pelatihan polisi Pakistan

Posted: 24 Oct 2016 07:13 PM PDT

Sedikitnya 59 orang tewas sementara 200 polisi disandera oleh orang yang menyerbu satu Perguruan Tinggi Pelatihan Polisi di Jalan Saryab di Quetta, Ibu Kota Provinsi Balochistan di bagian barat-daya Pakistan. Menteri Dalam ...

Ketua IMF: Pakistan telah keluar dari krisis ekonomi

Posted: 24 Oct 2016 06:42 PM PDT

Ketua Dana Moneter Internasional (IMF) Christine Lagarde pada Senin memuji upaya pemerintah Pakistan menarik keluar negara itu dari krisis ekonomi melalui stabilisasi makro-ekonomi, dan menyerukan reformasi struktural lebih ...

Luhut gali potensi Sumbawa selain tambang emas

Posted: 24 Oct 2016 06:20 PM PDT

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Panjaitan mengatakan selain tambang emas, wilayah Sumbawa, Nusa Tenggara Barat, juga memiliki potensi besar lain terutama di sektor pertanian, peternakan dan pariwisata. Menurut ...

Antara Doeloe: Uang logam Rp. 0,50 mulai beredar

Posted: 24 Oct 2016 06:00 PM PDT

Kementerian Keuangan mengumumkan, bahwa kini telah diedarkan uang logam baru dari 50 sen, jang peredarannja ditetapkan dengan keputusan Menteri Keuangan tg. 18 Oktober 1952, No. 246474/UU.Menurut keputusan Menteri Keuangan tsb., ...

Pokemon Go menangkan penghargaan di Finlandia

Posted: 24 Oct 2016 05:44 PM PDT

Asosiasi Outdoor Finlandia mengakui permainan ponsel populer Pokemon Go sebagai ide latihan fisik terbaik tahun ini. Asosiasi tersebut mengatakan, Pokemon Go telah mencapai keberhasilan segera setelah dirilis di Finlandia ...

Evans: Fed harus mencapai target inflasi secepatnya

Posted: 24 Oct 2016 05:26 PM PDT

Bank sentral AS atau Federal Reserve mungkin harus mempertahankan suku bunga rendah untuk waktu lebih lama guna meyakinkan investor dan masyarakat bahwa bank sentral serius mencapai target inflasi dua persen, Presiden Federal ...

Antara Doeloe: Setelah merampok, tidur dirumah orang jang dirampok

Posted: 24 Oct 2016 04:59 PM PDT

Kemarin malam djam 24.00 bekas paberik tenun Djoo Hion jang didiami oleh keluarga Tionghoa telah dimasuki 2 orang perampok jang bersendjatakan badik. Pada malam itu kebetukan hanja ada 2 orang laki2. Oleh perampok, kedua orang ...

Film Indonesia "Midnight Show" tayang di Tokyo dan Puerto Rico

Posted: 24 Oct 2016 04:55 PM PDT

Film Thriller "Midnight Show" Tayang di 2 Festival Film Internasional berturut-turut, yakni di Puerto Rico Horror Film Festival pada  20-26 Oktober 2016 dan Tokyo Scream Queen Festival mulai 22-28 Oktober 2016. Film ...

Google gandeng Visa dan Mastercard jalankan Android Pay

Posted: 24 Oct 2016 04:50 PM PDT

Google mengumumkan kemitraan dengan Visa dan Mastercard untuk melakukan pembayaran mobile web Android Pay.Mulai awal 2017, Android Pay akan terintegrasi dengan Visa Checkout dan layanan dari Mastercard, Masterpass. Nantinya saat ...

Pelatih Arema akui pemain Persipura berbakat

Posted: 24 Oct 2016 04:48 PM PDT

Pelatih Arema Cronus Milomir Seslija menyebut anak asuh Angel Alfredo Vera sangat berbakat karena bisa mengalahkan timnya dengan skor 2-0 di stadion Mandala, Kota Jayapura, Papua, pada Senin (24/10) petang. "Pemain-pemain ...

Kuznetsova taklukkan Radwanska di Singapura

Posted: 24 Oct 2016 04:32 PM PDT

Svetlana Kuznetsova berjuang keras untuk mengatasi Agnieszka Radwanska dengan kemenangan 7-5, 1-6, 7-5 pada pertandingan pembukaan round robin mereka di WTA Finals pada Senin, petenis Rusia yang tiba belakangan itu memberikan ...

Samsung masih belum ketahui penyebab insiden Note7

Posted: 24 Oct 2016 04:22 PM PDT

Samsung telah melakukan penyelidikan untuk mencari tahu apa yang terjadi di balik insiden Galaxy Note7 yang terbakar, dan akan berbagi informasi mengenai hasil penyelidikan tersebut. Namun hingga saat ini, perusahaan asal Korea ...

Rasio utang terhadap pdb pemerintah zona euro turun pada kuartal kedua

Posted: 24 Oct 2016 04:01 PM PDT

Rasio utang pemerintah terhadap produk domestik bruto (PDB) di 19-negara zona euro turun pada akhir kuartal kedua, data resmi menunjukkan Senin. Angka rasio utang berdiri di 91,2 persen, sedikit turun dari 91,3 persen pada ...

Sissoko didakwa FA atas pelanggarannya saat lawan Bournemouth

Posted: 24 Oct 2016 03:59 PM PDT

Gelandang Tottenham Hotspur Moussa Sissoko didakwa karena sikap kasarnya pada insiden yang melibatkan pemain Bournemouth Harry Arter, kata FA pada Senin. Pemain 27 tahun itu, yang masuk sebagai pemain pengganti saat ...

Medel diskors tiga pertandingan karena menyikut lawan

Posted: 24 Oct 2016 03:55 PM PDT

Gelandang Inter Milan Gary Medel mendapat skors tiga pertandingan karena tindakan kasarnya setelah menyikut pemain Atalanta Jasmin Kurtic saat timnya kalah 1-2 pada Minggu, kata komite disiplin Liga Italia. Insiden di menit ...

Ronaldo mendapat dukungan dari rekan-rekan setim di Real

Posted: 24 Oct 2016 03:52 PM PDT

Rekan-rekan setim Cristiano Ronaldo memberikan pembelaan kuat terhadap nilainya di Real Madrid, ketika penyerang asal Portugal itu terperangkap laju buruk yang memicu perdebatan mengenai posisinya di tim. Pemain 31 tahun ...

Megawati buka pameran arsip Memory of the World Indonesia di UNESCO

Posted: 24 Oct 2016 03:45 PM PDT

Presiden ke-5 RI, Megawati Soekarno Putri, membuka pameran arsip Indonesia bertajuk "Preservation of Indonesian Archives and Documentary Heritage: Asian-African Conference, Non-Aligned Movement, and Indian-Ocean Tsunami ...

Pasar saham Spanyol ditutup naik 1,27 persen

Posted: 24 Oct 2016 03:35 PM PDT

Indeks utama pasar saham Spanyol, Ibex-35, ditutup lebih tinggi pada Senin, naik 1,27 persen menjadi 9.216,20 poin dari 9.100,40 poin pada Jumat (21/10). Saham Caixabank memimpin kenaikan dengan bertambah 4,75 persen, ...

0 komentar: