Kamis, 28 September 2017

Berita Terkini dari ANTARA

Link to ANTARA - Berita Indonesia Terkini

Rupiah kamis pagi melemah ke Rp13.547

Posted: 27 Sep 2017 09:10 PM PDT

Nilai tukar rupiah yang ditransaksikan antarbank di Jakarta, Kamis pagi, bergerak melemah sebesar 105 poin menjadi Rp13.547 dibandingkan sebelumnya pada posisi Rp13.445 per dolar Amerika Serikat (AS). Analis Monex ...

Terowongan penyeberangan di stasiun Bojong Gede beroperasi

Posted: 27 Sep 2017 09:04 PM PDT

PT Kereta Commuter Indonesia (KCI) kembali mengoperasikan fasilitas underpass atau terowongan untuk penyeberangan orang. Kali ini giliran di Stasiun Bojong Gede."Underpass ini merupakan underpass terakhir dari program ...

PBB lihat kemungkinan terobosan dalam pengiriman bantuan buat Rohingya

Posted: 27 Sep 2017 09:02 PM PDT

Para pejabat PBB berharap kunjungan yang dijadwalkan oleh kepala lembaga PBB di Myanmar ke Negara Bagian Rakhine di Myanmar Utara, tempat tinggal pengungsi Rohingya, akan menjadi terobosan bagi pengiriman bantuan kemanusiaan ke ...

Menhub bahas proyek infrastruktur dengan empat negara

Posted: 27 Sep 2017 08:49 PM PDT

Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengadakan pertemuan bilateral dengan empat negara peserta, yaitu Korea Selatan, Singapura, Hungaria dan Tiongkok serta satu organisasi regional Uni Eropa (EU) untuk membahas kerja sama ...

PSG kalahkan Bayern, Mbappe sebut itu baru permulaan

Posted: 27 Sep 2017 08:43 PM PDT

Penyerang Paris Saint-Germain (PSG) Kylian Mbappe mengatakan kesuksesan timnya mengalahkan Bayern Muenchen merupakan sebuah awal dari target mereka untuk meraih sukses besar di kompetisi Eropa.PSG mengalahkan juara Eropa lima ...

Klub China tuai kritik gara-gara ritual Taoisme

Posted: 27 Sep 2017 08:42 PM PDT

Klub papan bawah Liga Super China (CSL), Henan Jianye, menuai kritikan tajam setelah menggelar ritual ala Taoisme di tengah lapangan. Beberapa penggemar sepak bola selalu berdoa untuk kemenangan tim pujaannya. Namun ketika ...

Uni Eropa berencana tampung 50.000 pengungsi dari Afrika, Timur Tengah

Posted: 27 Sep 2017 08:36 PM PDT

Uni Eropa berencana menerima sedikitnya 50.000 pengungsi secara langsung dari Afrika, Timur Tengah dan Turki untuk mencegah kedatangan imigran melalui penyeberangan jalur Mediterania yang berbahaya. Usulan tersebut mencakup ...

PSI sayangkan Pansus Hak Angket KPK diperpanjang

Posted: 27 Sep 2017 08:35 PM PDT

Partai Solidaritas Indonesia menyayangkan masa kerja Pansus Hak Angket KPK diperpanjang meskipun telah mendapat penolakan dari mayoritas masyarakat Tanah Air. "Survei SMRC menyatakan 60 sekian persen masyarakat menolak ...

Rita Ora jadi "host" MTV Music Awards Eropa

Posted: 27 Sep 2017 08:30 PM PDT

Penyanyi pop Rita Ora yang tengah bersiap meluncurkan album baru akan kembali ke kota asalnya di London untuk menjadi pemandu acara MTV Europe Music Awards (EMA) di Wembley Arena pada 12 November 2017. Ora yang menyatakan ...

Wajah seseorang bisa tunjukkan hasrat seksualnya

Posted: 27 Sep 2017 08:25 PM PDT

Banyak hal bisa terlihat dari wajah seseorang, usia hingga bahkan kondisi emosionalnya. Kini, para peneliti dari Nipissing University di Kanada menemukan, kalau wajah seseorang juga dapat mengungkapkan dorongan seksualnya. ...

Mantan Wali Kota Palembang Romi Herton meninggal

Posted: 27 Sep 2017 08:18 PM PDT

Mantan Wali Kota Palembang, Sumatera Selatan, Romi Herton meninggal dunia di Lembaga Pemasyarakatan Gunung Sindur, Bogor, Jawa Barat.Romi merupakan salah satu terpidana kasus suap terhadap mantan Ketua Mahkamah Konstitusi Akil ...

Di Korea, ada 11 ribu lebih orang tunawisma

Posted: 27 Sep 2017 08:10 PM PDT

Di negara semaju Korea Selatan sekalipun, masih ada tunawisma. Pemerintah setempat mencatat terdapat lebih dari 11.000 orang tuna wisma berdiam di negeri ginseng itu.  Menurut survei Kementerian Kesehatan dan Kesejahteraan ...

Di China hakim putuskan kasus perceraian melalui WeChat

Posted: 27 Sep 2017 08:07 PM PDT

Seorang hakim di pengadilan Nanjing memutus kasus perceraian sepasang suami-istri berbeda kewarganegaraan melalui WeChat, platform perpesanan dan media sosial terpopuler di China. Perceraian tersebut melibatkan remaja pria ...

Kematangan Sean Gelael diuji di FP1 Malaysia

Posted: 27 Sep 2017 08:04 PM PDT

Kematangan pebalap Indonesia Sean Gelael dalam mengendalikan kendaraan Formula 1 bakal diuji pada sesi latihan bebas pertama (FP1) bersama tim Toro Rosso di Sirkuit Sepang Malaysia, Jumat (29/9) setelah sebelumnya sukses di ...

Sri Lanka kecam biksu yang menyerang warga Rohingya

Posted: 27 Sep 2017 07:59 PM PDT

Pemerintah Sri Lanka, Rabu (27/9), mengecam sekelompok biksu Buddha radikal yang menyerang pengungsi Rohingya dan menyebutnya "binatang".Juru bicara kabinet Rajitha Senaratne mengatakan bahwa pemerintah mengecam serangan pada ...

Baa Baa Land, film yang bikin mengantuk

Posted: 27 Sep 2017 07:54 PM PDT

Para pemain dalam film "Baa Baa Land" berbeda dengan aktor biasa, mereka berjalan dengan empat kaki.Film "Baa Baa Land" berdurasi delapan jam, menampilkan sekelompok domba, dan disebut oleh pembuatnya sebagai film paling ...

Kementerian ESDM gelar penganugerahan Penghargaan Soebroto 2017

Posted: 27 Sep 2017 07:47 PM PDT

- Dalam rangkaian Hari Jadi Pertambangan dan Energi Ke-72, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menggelar malam penganugerahan Penghargaan Soebroto 2017. Perhelatan ini dibuka oleh Menteri ESDM Ignatius Jonan di XXI ...

Penyanyi Indonesia lolos di The Voice Amerika

Posted: 27 Sep 2017 07:47 PM PDT

Penyanyi wanita berdarah Indonesia Maharasyi Hansa lolos sesi blind audition The Voice Amerika."Dengan kesuksesan di Indonesia, Maharasyi nampak ingin menggebrak Amerika," tulis TheVoice dalam keterangan video yang diunggah di ...

Semalam di Dhaka

Posted: 27 Sep 2017 07:28 PM PDT

Pada mulanya mulus-mulus saja saat pesawat A320 milik AirAsia yang datang terlambat 30 menit dari jadwal seharusnya, membawa ANTARA News dan penumpang lainnya dari Bandara Soekarno-Hatta ke Kuala Lumpur, Selasa 26 September ...

Referendum Kurdistan, EgyptAir bekukan penerbangan ke Erbil, Irak

Posted: 27 Sep 2017 07:23 PM PDT

EgyptAir telah memutuskan untuk membekukan penerbangannya ke Erbil di Wilayah Kurdistan Irak mulai Jumat sampai pemberitahuan lebih lanjut, kata perusahaan penerbangan tersebut di dalam satu pernyataan pada Rabu (27/9). ...

0 komentar: