Kamis, 07 Desember 2017

Berita Terkini dari ANTARA

Link to ANTARA - Berita Indonesia Terkini

15 jembatan di Bantul roboh akibat banjir

Posted: 06 Dec 2017 06:40 PM PST

Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta mencatat 15 jembatan di daerah ini roboh akibat diterjang banjir luapan sungai setelah diguyur hujan sebagai dampak badai Siklon Tropis Cempaka ...

Bupati Trenggalek raih "Entrepreneur Award" ASEAN

Posted: 06 Dec 2017 06:38 PM PST

Bupati Trenggalek Emil Elestianto Dardak meraih penghargaan tingkat ASEAN atas kerja kerasnya bersama Wabup Mochamad Nur Arifin dalam membuat terobosan kebijakan mengentaskan orang miskin di Trenggalek melalui program Gertak ...

Wapres bahas demokrasi dinamis saat buka BDF

Posted: 06 Dec 2017 06:29 PM PST

Wakil Presiden Jusuf Kalla pada Kamis membuka forum demokrasi Bali (Bali Democracy Forum/BDF) ke-10, menekankan bahwa demokrasi semestinya dinamis dan sesuai dengan kondisi masing-masing negara. "Demokrasi itu dinamis, ...

Pemeriksaan Aditya Anugrah Moha

Posted: 06 Dec 2017 06:29 PM PST

Anggota Komisi XI DPR dari Fraksi Partai Golkar Aditya Anugrah Moha berjalan seusai menjalani pemeriksaan di gedung KPK, Jakarta, Rabu (6/12/2017). Aditya diperiksa KPK sebgai saksi dalam kasus suap kepada Ketua Pengadilan Tinggi ...

Makanan ini kurangi risiko asma dan alergi pada anak-anak

Posted: 06 Dec 2017 06:21 PM PST

Kacang-kacangan, ikan berminyak seperti salmon, biji rami, dan minyak kedelai kaya akan asam lemak tak jenuh ganda yang penting dalam makanan anak-anak. Kandungan tersebut dapat mencegah risiko terkena penyakit alergi, terutama ...

Apple menang tuntutan merek dagang atas Xiaomi

Posted: 06 Dec 2017 06:12 PM PST

Pengadilan Umum Uni Eropa memutuskan bahwa pengaduan yang diajukan Kantor Kekayaan Intelektual Uni Eropa (EUIPO) pada 2016 tentang tuntutan penggunaan merek dagang dimenangi oleh Apple.Pada 2014 Xiaomi mengajukan formulir ke ...

Din Syamsuddin: Rajut Kerukunan Antaragama

Posted: 06 Dec 2017 06:05 PM PST

Utusan khusus Presiden untuk dialog dan kerjasama antaragama dan peradaban, Din Syamsuddin, pada hari Rabu mengunjungi kantor Huria Kristen Batak Protestan di Tarutung, Sumatera Utara. Dalam pesannya, dia meminta untuk ...

BKSDA Gorontalo sita 15 burung paruh bengkok

Posted: 06 Dec 2017 06:01 PM PST

Balai Konservasi Sumber Daya Alam (BKSDA) Gorontalo berserta jajaran Polisi Daerah (Polda) Gorontalo, menyita 15 burung jenis paruh bengkok yang diperjualbelikan tanpa memiliki izin. Kepala BKSDA Gorontalo, Syamsudin Hadju ...

Presiden Jokowi Terima Kunjungan Ibu Negara Afghanistan

Posted: 06 Dec 2017 05:50 PM PST

Presiden Joko Widodo, menerima kunjungan kehormatan Ibu Negara Afghanistan, Rula Ghani, di Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat. Pada pertemuan tersebut, keduanya sepakat bahwa pemberdayaan perempuan merupakan elemen penting, ...

Pemerintah Target 100 Ribu Kampung Kb Tahun 2018

Posted: 06 Dec 2017 05:48 PM PST

Pemerintah menargetkan seratus ribu kampung keluarga berencana atau kb di Indonesia pada tahun 2018 mendatang. Pembentukan kampung kb salah satu cara  efektif untuk mengatasi ledakan jumlah penduduk .

Adopsi iOS 11 capai 59 persen

Posted: 06 Dec 2017 05:46 PM PST

Apple mengungkap jumlah adopsi iOS terbarunya. Data menunjukkan bahwa 59 persen perangkat iOS telah menjalankan iOS 11.Dilansir dari laman GSM Arena, angka tersebut naik dari 52 persen pada bulan lalu.Sepertiga perangkat iPhone, ...

Puncak kepadatan angkutan Natal H-3 hingga H-2

Posted: 06 Dec 2017 05:42 PM PST

Puncak keepadatan angkutan Natal dan Tahun Baru 2018 diperkirakan pada H-3 hingga H-2 atau 22-23 Desember 2017, berdasarkan data Direktorat Jenderal Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan. "Melihat data pada Angkutan ...

Mengambil Berkah Dari Tradisi Grebeg Sukomarto

Posted: 06 Dec 2017 05:42 PM PST

(Antara) Ratusan warga di Kabupaten Temanggung,Selasa siang, ngalap berkah dari tradisi Grebeg Maulid Nabi di Desa Sukomarto, Kecamatan Jumo. Warga percaya,dengan mendapat isi gunungan hasil bumi tersebut akan mendatangkan ...

Masuki Musim Tanam, Distribusi Pupuk Bersubsidi Diawasi

Posted: 06 Dec 2017 05:38 PM PST

(Antara) Dinas Pertanian Daerah Istimewa Yogyakarta melalui komisi pengawasan pupuk dan pestisida, kp3, meningkatkan pengawasan distribusi pupuk bersubsidi memasuki musim tanam. Langkah itu harus dilakukan untuk mencegah adanya ...

Maladministrasi Merupakan Embrio Korupsi

Posted: 06 Dec 2017 05:36 PM PST

Komisi Pemberantasan Korupsi menyebut, maladministrasi bisa menjadi salah satu embrio korupsi, selain integritas individu yang rendah. Oleh karenanya, pemerintah mengajak semua elemen masyarakat untuk andil dalam mengawasi ...

Hanya 4 Balai Karatina Berwewenang Masukkan Buah Mancanegara

Posted: 06 Dec 2017 05:25 PM PST

Terdapat hanya 4 balai karantina pertanian yang ditempatkan di bandara dan pelabuahan laut, yang diberi wewenang memberikan izin memasukkan buah dari mancanegara. Selama ini masih banyak ditemukan tenaga kerja Indonesia yang ...

Ada drama musikal hingga pameran manufaktur di Jakarta hari ini

Posted: 06 Dec 2017 05:14 PM PST

Sejumlah kegiatan akan digelar di Jakarta pada hari ini, mulai dari drama musikal, seminar, pameran industri hingga kegiatan Jak Cloth 2017.Di Graha Bhakti Budaya, Taman Ismail Marzuki (TIM) Jakarta, akan digelar drama musikal ...

Banyuwangi Peroleh Limpahan Wisatawan Bali

Posted: 06 Dec 2017 05:14 PM PST

Erupsi Gunung Agung, Karang Asem, Bali, berdampak positif bagi pariwisata di Kabupaten Banyuwangi, yang berbatasan dengan pulau Bali.  Kunjungan wisatawan mancanegara dan domestik ke kabupaten Banyuwangi,mengalami ...

Kemarin, politikus PKS minta uang hingga kenaikan lima tol Jasa Marga

Posted: 06 Dec 2017 05:09 PM PST

Sejumlah topik pemberitaan kemarin masih layak dibahas hari ini, mulai dari politisi PKS Yudi Widiana Adia yang menerima uang dalam proyek pembangunan jalan di Maluku hingga kenaikan tarif lima ruas tol yang dikelola Jasa Marga ...

Puluhan penumpang kereta dialihkan ke bus

Posted: 06 Dec 2017 04:59 PM PST

Puluhan penumpang kereta api lintas selatan dari arah Surabaya tujuan Bandung dialihkan ke bus di Stasiun Purwokerto, kata Manager Humas PT Kereta Api Indonesia Daerah Operasi 5 Purwokerto Ixfan Hendriwintoko. "Hal ini ...

0 komentar: