Minggu, 01 Juli 2018

Berita Terkini dari ANTARA

Link to ANTARA - Berita Indonesia Terkini

Main di "Wu Assassins", Iko Uwais banjir pujian

Posted: 30 Jun 2018 07:17 PM PDT

Iko Uwais kembali terlibat dalam produksi bergengsi, dia akan bermain dalam salah satu serial Netflix “Wu Assassins”. Dilansir dari laman Variety, Iko akan berperan sebagai Kai Jin dalam serial drama bela diri ...

381 warga Surabaya coblos ulang TPS 49

Posted: 30 Jun 2018 07:12 PM PDT

Sekitar 381 warga Kelurahan Manukan Kulon, Kota Surabaya menggunakan hak pilihnya dalam pelaksanaan coblos ulang atau pemungutan suara ulang (PSU) Pilkada Jatim 2018 di Tempat Pemungutan Suara (TPS) 49 Minggu pagi ...

Hari ini, penutupan Jakarta Fair hingga acara musik

Posted: 30 Jun 2018 06:57 PM PDT

Berikut ini adalah beberapa kegiatan yang berlangsung di Jakarta selama libur akhir pekan, Minggu. 1. Penutupan Jakarta Fair Kemayoran Jakarta Fair Kemayoran, atau Pekan Raya Jakarta, berakhir pada malam ini setelah diadakan ...

Lipsus - Cara polisi melawan "hoax"

Posted: 30 Jun 2018 06:54 PM PDT

Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri) Jenderal Polisi Tito Karnavian menyampaikan apresiasi tinggi terhadap beberapa kepolisian daerah (Polda) yang aktif menggaungkan anti berita bohong atau "hoax" melalui ...

Kemarin, Prancis kalahkan Argentina hingga korban hilang speedboat di Nunukan

Posted: 30 Jun 2018 06:31 PM PDT

Kemarin, tim nasional Prancis berhasil mengalahkan Argentina di babak 16 besar Piala Dunia 2018 di Rusia. Sementara itu, beberapa korban dilaporkan hilang akibat kecelakaan speedboat di Pulau Sebatik. 1. Presiden kunjungi ...

Ternyata karung goni bisa dibuat tas dan sepatu

Posted: 30 Jun 2018 06:28 PM PDT

Tiga alumni Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) Bandung, yakni Ahmad Fajri, Muhammad Fariz Adisukmawan dan Rubi Perkasa Untung Awie (28) menciptakan produk, seperti tas dan sepatu yang unik dan ramah lingkungan dari bahan ...

Akhir pekan, Jakarta cerah siang hari

Posted: 30 Jun 2018 06:17 PM PDT

Seluruh wilayah Jakarta diperkirakan akan cerah atau berawan pada akhir pekan di awal bulan Juli ini. Menurut informasi prakiraan cuaca di laman resmi Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika, Jakarta Barat, Selatan dan ...

Sultan akan buka Festival Anggrek Merapi

Posted: 30 Jun 2018 05:35 PM PDT

Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta Sri Sultan Hamengku Buwono X akan membuka langsung Festival Anggrek Vanda Tricolor atau anggrek merapi di Taman Anggrek Titi Orchids, Kabupaten Sleman, 1-5 Agustus 2018. "Anggrek Vanda ...

Bandara Pekanbaru amankan dua penumpang bawa sabu-sabu

Posted: 30 Jun 2018 05:15 PM PDT

Aviation Security (Avsec) Bandara Sultan Syarif Kasim II Kota Pekanbaru mengamankan dua calon penumpang yang tertangkap membawa narkotika jenis sabu-sabu untuk selanjutnya diserahkan ke kepolisian resor setempat. "Ya ...

Juarai grand slam, Halep targetkan emas Olimpiade

Posted: 30 Jun 2018 04:47 PM PDT

Seolah-olah beban berat telah terlepas dari pundaknya, juara baru grand slam Simona Halep menargetkan memenangkan medali emas Olimpiade untuk Rumania sebagai ambisi besar lebih lanjut. Petenis nomor satu dunia itu berbicara ...

Ronaldo tutup mulut soal masa depan bersama Portugal

Posted: 30 Jun 2018 04:06 PM PDT

Cristiano Ronaldo memilih tutup mulut memberikan jawaban terkait masa depannya bersama tim nasional sepak bola Portugal, yang tersisih dari 16 besar Piala Dunia 2018 menyusul kekalahan 1-2 dari Uruguay di Fisht, Rusia, Minggu ...

Galeri foto Uruguay singkirkan Portugal dari Piala Dunia

Posted: 30 Jun 2018 03:58 PM PDT

Portugal terpaksa angkat koper dari Rusia setelah menyerah 1-2 atas Uruguay pada pertandingan 16 besar Piala Dunia 2018 di Fisht, Rusia, Minggu dini hari WIB. Portugal pun berkemas untuk menyusul Argentina, yang juga terdepak ...

Argentina gagal lagi, Messi pensiun lagi?

Posted: 30 Jun 2018 03:54 PM PDT

Empat gol Prancis yang bersarang di gawang Argentina dengan skor akhir 4-3 untuk kemenangan Les Blues, mengakhiri Piala Dunia keempat bagi Lionel Messi sekaligus mungkin saja akan menyudahi kiprahnya bersama tim nasional yang ...

Ribuan warga AS kembali protes Trump pisahkan keluarga imigran

Posted: 30 Jun 2018 03:13 PM PDT

Puluhan ribu warga Amerika Serikat (AS) turun ke jalan dan kembali berdemonstrasi di seluruh negeri untuk menentang kebijakan imigrasi "tak ada toleransi" memisahkan imigran orang tua dengan anak-anaknya yang ...

Wozniacki juara Eastbourne, taklukkan Sabalenka

Posted: 30 Jun 2018 03:02 PM PDT

Unggulan teratas Caroline Wozniacki mendapat dorongan sempurna menjelang turnamen Grand Slam Wimbledon saat ia mengalahkan petenis Belarusia, Aryna Sabalenka, 7-5, 7-6 (5) sekaligus meraih gelar juara lapangan rumput Eastbourne, ...

Vettel kena hukuman start posisi tiga di Austria

Posted: 30 Jun 2018 02:55 PM PDT

Pebalap andalan Ferrari untuk meraih gelar juara Formula Satu (F1) Sebastian Vettel mendapat hukuman start dari posisi ketiga untuk Grand Prix (GP) Austria, setelah ofisial balapan menyatakannya menghambat pebalap Renault Carlos ...

Piala Dunia tanpa Messi-Ronaldo, siapa bintang tersisa?

Posted: 30 Jun 2018 02:41 PM PDT

Kejutan demi kejutan terjadi pada gelaran Piala Dunia 2018 di Rusia, dimulai dari tersingkirnya juara bertahan Jerman di babak penyisihan grup, hingga Argentina dan juara Liga Champions Eropa Portugal terpaksa angkat koper di ...

Bintang Jerman dan fans kompak ingin Loew bertahan

Posted: 30 Jun 2018 02:33 PM PDT

Pemain dan fans tim nasional sepak bola Jerman sepakat memberikan dukungannya kepada Joachim Loew untuk terus menjabat kepala pelatih Der Panzer, kendati juara dunia 2014 itu tersingkir dari fase grup Piala Dunia 2018 di ...

Deretan kekecewaan Messi bersama Argentina

Posted: 30 Jun 2018 02:30 PM PDT

Berstatus pemain terbaik dunia lima kali, ternyata tidak menjamin Lionel Messi akan membawa kesuksesan bagi tim nasional Argentina. Lionel Messi harus merasakan patah hati untuk kesekian kali saat tim nasional berjulukan ...

Silva: Lawan Rusia akan sesulit hadapi Brasil

Posted: 30 Jun 2018 02:18 PM PDT

Gelandang Spanyol, David Silva, mengatakan pertandingan 16 besar Piala Dunia 2018 melawan tim tuan rumah Rusia akan berlangsung sulit layaknya menghadapi sang juara dunia lima kali Brasil. Bintang Manchester City itu ...

0 komentar: