Sabtu, 14 Maret 2020

Berita Terkini dari ANTARA

Link to ANTARA - Berita Indonesia Terkini

Erykah Badu kenakan pakaian hazmat Louis Vuitton

Posted: 13 Mar 2020 08:06 PM PDT

Bukan hanya Naomi Campbell yang memang dikenal sebagai seseorang yang fobia bakteri, Erykah Badu juga terlihat mengenakan pakaian hazmat di tengah kekhawatiran soal virus corona, COVID-19. Berbeda dengan Campbell, penyanyi ...

Masjid Raya Bandung didisinfeksi untuk cegah penularan corona

Posted: 13 Mar 2020 08:02 PM PDT

Tim gabungan yang meliputi aparat Kepolisian Daerah Jawa Barat, Kepolisian Resor Kota Besar Bandung, dan Pemerintah Kota Bandung pada Sabtu menyemprotkan disinfektan ke seluruh bagian Masjid Raya Bandung dalam upaya ...

Bill Gates mundur dari komisaris Microsoft

Posted: 13 Mar 2020 07:58 PM PDT

Pendiri Microsoft Bill Gates mundur dari dewan komisaris perusahaan tersebut untuk fokus mengurus organisasi amal dalam bidang kesehatan, pendidikan, dan perubahan iklim. Gates sudah tidak menjabat sebagai  eksekutif ...

Semarang Night Carnival 2020 ditunda karena COVID-19

Posted: 13 Mar 2020 07:50 PM PDT

Pemerintah Kota Semarang memutuskan menunda pelaksanaan Semarang Night Carnival 2020 yang merupakan rangkaian hari jadi Ibu Kota Jawa Tengah itu sebagai bagian dari upaya mencegah penyebaran COVID-19. Kepala Bidang Kesenian ...

Khawatir virus corona, Katy Perry hentikan perjalanannya di Australia

Posted: 13 Mar 2020 07:49 PM PDT

Katy Perry menghentikan perjalanannya ke Australia karena khawatir pada virus corona, pada Kamis (12/3) dia terlihat menuju bandara Sydney setelah membatalkan tur persnya untuk melindungi diri dan janinnya. Dilansir ...

Ada Festival Manggis di Purwakarta hari ini dan besok

Posted: 13 Mar 2020 07:46 PM PDT

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Purwakarta, Jawa Barat, menggelar Festival Manggis di Desa Garokgek untuk meningkatkan kunjungan wisatawan ke daerah tersebut. "Festival Manggis ini digelar pada Sabtu ini hingga Minggu ...

Dua wakil Indonesia siap berlaga di semifinal All England 2020

Posted: 13 Mar 2020 07:43 PM PDT

Dua wakil Indonesia akan melanjutkan perjalanan mereka di partai semifinal turnamen bulu tangkis level Super 1000 All England Open 2020 yang diselenggarakan di Arena Birmingham, Inggris pada Sabtu (14/3). Dalam pertandingan ...

Disney tunda produksi beberapa film "live-action"

Posted: 13 Mar 2020 07:41 PM PDT

Perusahaan media dan hiburan Walt Disney Co, Jumat (13/3) waktu setempat, mengumumkan akan menunda sementara  produksi sebagian film live-action dalam. Penundaan produksi diputuskan terkait penyebaran wabah virus ...

NBA: Laga Utah Jazz vs New Orleans Pelicans ditunda

Posted: 13 Mar 2020 07:37 PM PDT

Seorang penggemar klub bola basket Utah Jazz menunjukan tiket pertandingan yang sudah dibelinya di Vivint Smart Home Arena, Salt Lake City, Utah, Amerika Serikat, Jumat (13/3/2020). Laga antara Utah Jazz dan New Orleans Pelicans ...

Meghan dan Harry cemaskan keadaan Sophie Trudeau yang positif corona

Posted: 13 Mar 2020 07:35 PM PDT

Meghan Markle dan Pangeran Harry sangat mencemaskan keadaan sahabat dekat mereka yang juga merupakan istri perdana menteri Kanada, Sophie Trudeau, setelah dia dinyatakan positif kena corona. Nyonya Trudeau dites positif ...

Pulau Nustual resmi jadi lokasi pembangunan Kilang Gas Blok Masela

Posted: 13 Mar 2020 07:34 PM PDT

Pemerintah Provinsi Maluku secara resmi mengumumkan penetapan Pulau Nustual di wilayah petuanan Desa Lermatang, Tanimbar Selatan, Kabupaten Kepulauan Tanimbar, sebagai tempat pembangunan pelabuhan kilang gas alam cair Blok ...

Universitas Jember tunda wisuda untuk cegah penularan COVID-19

Posted: 13 Mar 2020 07:25 PM PDT

Universitas Jember menunda pelaksanaan wisuda yang semula dijadwalkan berlangsung 28 Maret 2020 dalam upaya mencegah penularan virus corona baru penyebab COVID-19. Menurut Kepala Subbagian Humas Universitas ...

Cegah COVID-19, film "Buku Harianku" buat video panduan mencuci tangan

Posted: 13 Mar 2020 07:25 PM PDT

Film "Buku Harianku" membuat sebuah video mengenai panduan cara mencuci tangan yang benar menurut standar WHO untuk mencegah penyebaran COVID-19. Pemeran utama film "Buku Harianku", Kila Putri Alam, ...

Ellen DeGeneres Show stop produksi karena corona

Posted: 13 Mar 2020 07:21 PM PDT

Acara reality show "Ellen DeGeneres Show" menghentikan produksi di tengah ancaman virus corona COVID-19. Hey there. Me again. So, after some more thought, we have decided to suspend production completely until March ...

Kemarin, dodol anti-stunting hingga dua pasien COVID-19 sembuh

Posted: 13 Mar 2020 07:11 PM PDT

Sejumlah berita bidang humaniora menjadi perhatian masyarakat kemarin mulai dari dodol daun kelor buatan Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) Pasundan, Kabupaten Garut yang disebut bisa menekan angka stunting atau kerdil pada ...

Korban bom Bali minta restitusi datangi rumah aspirasi DPR

Posted: 13 Mar 2020 06:54 PM PDT

Yayasan Isana Dewata yang menaungi korban bom Bali 2002 mendatangi rumah aspirasi DPR Wayan Sudirta untuk menyampaikan aspirasi terhadap penderitaan yang selama ini mereka rasakan dengan harapan ada perhatian dari ...

COVID-19 tak pengaruhi arus kunjungan wisatawan ke Bromo-Semeru

Posted: 13 Mar 2020 06:52 PM PDT

Merebaknya virus corona (COVID-19) di Tanah Air tidak memengaruhi arus kunjungan wisatawan ke kawasan wisata Taman nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS), khususnya Gunung Bromo dan Semeru. Pelaksana Harian (Plh) Kepala Balai ...

Pemkot Surakarta liburkan sekolah terkait COVID-19

Posted: 13 Mar 2020 06:45 PM PDT

Pemerintah Kota Surakarta telah meliburkan sekolah dari tingkat PAUD, TK, SD, dan SMP/MTs guna mencegah penyebaran Corona virus disease (COVID-19) di wilayah Kota Solo. Kebijakan meliburkan sekolah tersebut setelah Solo ...

Pemkab Mimika apresiasi kepedulian komunitas bantu warga Tembagapura

Posted: 13 Mar 2020 06:42 PM PDT

Pemerintah Kabupaten Mimika, Provinsi Papua memberikan apresiasi kepada berbagai komunitas, organisasi sosial, paguyuban, PT Freeport Indonesia maupun Organisasi Perangkat Daerah (OPD) setempat yang telah menunjukkan ...

KRI Semarang bawa ABK World Dream menuju Tanjung Priok

Posted: 13 Mar 2020 06:35 PM PDT

Sebanyak 188 Warga Negara Indonesia (WNI) anak buah kapal (ABK) World Dream berangkat menuju pelabuhan Kolinlamil di Tanjung Priok, Jakarta menggunakan KRI Semarang-594. Pantauan Antara, Sabtu, KRI Semarang-594 berangkat dari ...

0 komentar: