Senin, 09 Agustus 2021

Berita Terkini dari ANTARA

Link to ANTARA - Berita Indonesia Terkini

Pasien sembuh COVID-19 di RSDC Wisma Atlet bertambah 255 orang

Posted: 08 Aug 2021 07:51 PM PDT

Pasien sembuh yang dirawat di Rumah Sakit Darurat COVID-19 (RSDC) Wisma Atlet Kemayoran, Jakarta, per Senin, bertambah 255 orang. Kepala Penerangan Komando Gabungan Wilayah Pertahanan (Kogabwilhan) I Kolonel Mar. Aris Mudian ...

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Rupiah awal pekan melemah tertekan isu tapering

Posted: 08 Aug 2021 07:48 PM PDT

Nilai tukar (kurs) rupiah yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada awal pekan bergerak melemah tertekan isu pengetatan stimulus atau tapering oleh bank sentral Amerika Serikat The Fed. Rupiah dibuka melemah 20 poin atau ...

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Adegan favorit Ji Sung hingga Jinyoung GOT7 di "The Devil Judge"

Posted: 08 Aug 2021 07:48 PM PDT

Para pemeran serial drama Korea "The Devil Judge" mengungkapkan adegan favorit mereka. Mengutip dari Soompi, Senin, Ji Sung yang memerankan karakter utama Kang Yo Han, memilih akhir episode 4 di mana gereja Katolik ...

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Dampak terburuk bila Anda malas cuci sisir rambut

Posted: 08 Aug 2021 07:41 PM PDT

Sama seperti kuas riasan, sisir juga termasuk alat perawatan diri yang perlu Anda cuci secara rutin. Bila tidak, siap-siaplah menghadapi masalah pada kulit kepala dan bahkan rambut Anda. Saat Anda menyisir rambut, apa pun yang ...

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Kemenhub lakukan penanganan COVID-19 di simpul transportasi darat

Posted: 08 Aug 2021 07:40 PM PDT

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) melalui Direktur Jenderal Perhubungan Darat melakukan penanganan dan pencegahan penyebaran COVID-19 di simpul-simpul transportasi, khususnya terminal tipe A dan pelabuhan ...

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Alibaba pecat manajer yang dituduh lakukan pelecehan seksual

Posted: 08 Aug 2021 07:38 PM PDT

Alibaba Group Holding Ltd. memecat seorang manajer yang dituduh melakukan pemerkosaan, setelah seorang karyawan wanita mengungkap hal tersebut pada 2 Agustus dan menjadi viral di media sosial, dilansir dari Bloomberg, ...

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Anggota DPR minta Polri ungkap pihak lain yang terlibat "tarung bebas"

Posted: 08 Aug 2021 07:36 PM PDT

Anggota Komisi III DPR RI Andi Rio Idris Padjalangi mangapresiasi Polri, khususnya Polda Sulawesi Selatan yang cepat menangkap para pelaku duel tarung bebas dan diharapkan dapat mengungkap pihak lain yang terlibat kasus ...

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Renault dan Geely buat usaha patungan, fokus ke kendaraan hibrida

Posted: 08 Aug 2021 07:25 PM PDT

Perusahaan otomotif Prancis Renault SA membentuk usaha patungan kendaraan hibrida dengan Geely Holding Group asal China, setahun setelah mengakhiri operasi sebelumnya di pasar mobil terbesar di dunia. Mengutip Reuters, Senin, ...

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Kebakaran hutan Yunani seperti 'film horor'

Posted: 08 Aug 2021 07:25 PM PDT

Ribuan orang mengungsi dari rumah mereka di Pulau Evia, Yunani, ketika kebakaran hutan belum bisa dikendalikan sampai pada hari keenam, Minggu, dan kapal-kapal feri bersiaga untuk evakuasi lanjutan setelah mengangkut warga ke ...

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

China laporkan 125 kasus baru COVID, sehari sebelumnya 96

Posted: 08 Aug 2021 07:18 PM PDT

China melaporkan 125 kasus baru COVID-19 di daratan untuk 8 Agustus, naik dari 96 kasus sehari sebelumnya, otoritas kesehatan mengatakan pada Senin. Klaster terbaru China terutama didorong oleh varian Delta yang sangat mudah ...

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Tim SAR Bali jemput 5 ABK KM Eka Jaya 1 yang kecelakaan di Laut Jawa

Posted: 08 Aug 2021 07:17 PM PDT

Tim SAR gabungan wilayah Bali menjemput lima Anak Buah Kapal (ABK) KM Eka Jaya yang mengalami kecelakaan di Perairan Laut Jawa (sekitar Perairan Pangkalan Bun Kalimantan). "Kelima ABK tersebut diselamatkan oleh Kapal ...

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Kata Kate Winslet soal kemungkinan "Mare of the Easttown 2"

Posted: 08 Aug 2021 07:14 PM PDT

Aktris Kate Winslet memberikan pendapatnya soal kemungkinan adanya musim kedua dari serial drama yang baru-baru ini ia bintangi, "Mare of the Easttown", yang tayang di HBO tahun ini. Kepala pemrograman HBO Casey ...

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Sunmi ungkap tantangan dan keseruan di balik "You Can't Sit With Us"

Posted: 08 Aug 2021 07:11 PM PDT

Penyanyi solo K-pop Sunmi mengungkapkan tantangan dan keseruan di balik pembuatan lagu judul dan video musik terbarunya bertajuk "You Can't Sit With Us". Lagu ini merupakan salah satu lagu di mini album ketiganya ...

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Rupiah Senin pagi melemah 20 poin

Posted: 08 Aug 2021 07:09 PM PDT

Nilai tukar (kurs) rupiah yang ditransaksikan antarbank di Jakarta pada Senin pagi melemah 20 poin atau 0,14 persen ke posisi Rp14.373 per dolar AS dibandingkan posisi pada penutupan perdagangan sebelumnya Rp14.353 per dolar ...

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Dari rumah panggung, Rohani melukis dengan dua jari yang tersisa

Posted: 08 Aug 2021 07:09 PM PDT

ANTARA - Meski memiliki keterbatasan, seorang wanita penyandang disabilitas di Kabupaten Aceh Utara, Aceh punya keahlian melukis berbagai jenis lukisan. Selain tidak bisa berjalan, Rohani (40 tahun) juga mengalami ...

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

IHSG Senin dibuka menguat tipis 0,32 poin

Posted: 08 Aug 2021 07:03 PM PDT

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia (BEI) Senin dibuka menguat tipis 0,32 poin atau 0,01 persen ke posisi 6.203,75. Sementara kelompok 45 saham unggulan atau indeks LQ45 naik 0,02 poin ke posisi 844,16.

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Sembilan momen paling dikenang dari Olimpiade Tokyo 2020

Posted: 08 Aug 2021 07:02 PM PDT

Sejak awal Olimpiade Tokyo 2020 adalah Olimpiade yang akan dikenang selamanya. Dengan padamnya api Olimpiade pada upacara penutupan Minggu malam kemarin, Olimpiade Tokyo 2020 resmi berakhir. Begitu banyak teladan mengenai ...

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Kilas NusAntara Pagi

Posted: 08 Aug 2021 07:00 PM PDT

ANTARA - Menteri Luar Negeri Retno Marsudi menyatakan, pandemi semakin memperkuat hubungan antar negara anggota ASEAN. Kapal perang milik TNI AL, KRI Raden Eddy Martadinata-331, menggelar operasi pengamanan perbatasan ...

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Stimulus pemerintah diyakini gairahkan sektor properti

Posted: 08 Aug 2021 06:53 PM PDT

Emiten properti PT Triniti Dinamik Tbk meyakini stimulus dari pemerintah dan juga Bank Indonesia akan menggairahkan sektor properti yang sempat lesu karena terdampak pandemi COVID-19. Direktur Utama PT Triniti Dinamik Tbk ...

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

Bantuan penanganan COVID-19 dari Turki tiba di Indonesia

Posted: 08 Aug 2021 06:52 PM PDT

Bantuan alat kesehatan dan obat-obatan untuk penanganan COVID-19 dari Turki telah tiba di Bandara Soekarno-Hatta, Banten, pada Minggu sore (8/8). Bantuan tersebut berupa 50 set ventilator dan 600 ribu boks obat-obatan senilai ...

This posting includes an audio/video/photo media file: Download Now

0 komentar: