Rabu, 16 November 2016

Berita Terkini dari ANTARA

Link to ANTARA - Berita Indonesia Terkini

Pejabat Fed isyaratkan saatnya membahas suku bunga

Posted: 15 Nov 2016 06:35 PM PST

Gubernur Federal Reserve AS, Daniel Tarullo, pada Selasa mengisyaratkan bahwa ia terbuka untuk menaikkan suku bunga lebih lanjut. "Pembahasan kapan saat yang tepat untuk menaikkan suku bunga untuk mencegah ekonomi dari ...

Pengadilan kasasi Mesir batalkan hukuman mati Moursi

Posted: 15 Nov 2016 06:33 PM PST

Satu pengadilan banding Mesir membatalkan hukuman mati yang dijatuhkan kepada presiden terguling Mohamed Moursi dalam satu dari empat persidangannya sejak penggulingannya pada 2013 menurut seorang pejabat pengadilan.Pengadilan ...

Bursa saham Tiongkok dibuka lebih tinggi

Posted: 15 Nov 2016 06:29 PM PST

Saham-saham Tiongkok dibuka lebih tinggi pada Rabu, dengan indeks komposit Shanghai naik 0,05 persen menjadi diperdagangkan pada 3.208,50 poin. Indeks komposit Shenzhen yang melacak saham-saham di bursa kedua Tiongkok, ...

Yuan tiongkok melemah jadi 6,8592 terhadap dolar AS

Posted: 15 Nov 2016 06:27 PM PST

Kurs tengah nilai tukar mata uang Tiongkok renminbi atau yuan, melemah 97 basis poin menjadi 6,8592 terhadap dolar AS pada Rabu, menurut Sistem Perdagangan Valuta Asing Tiongkok. Di pasar spot valuta asing Tiongkok, yuan ...

Jepang kembangkan teknologi kamera tanpa lensa

Posted: 15 Nov 2016 06:10 PM PST

Perusahaan elektronik multinasional asal Jepang Hitachi Ltd sedang mengembangkan teknologi kamera yang dapat menangkap gambar tanpa menggunakan lensa. Teknologi tersebut merupakan yang pertama di Jepang. "Teknologi kamera ...

Jun Ji Hyun dan Lee Min Ho beradu akting di drama terbaru

Posted: 15 Nov 2016 06:01 PM PST

Aktris Jun Ji-hyun akan kembali ke layar televisi untuk memainkan putri duyung yang kuat tapi cantik yang hidup di dunia modern.Bintang hallyu yang terkenal karena penggambaran karakternya yang liar dan misterius itu memerankan ...

Saham Tokyo dibuka naik didukung data positif AS

Posted: 15 Nov 2016 05:56 PM PST

Saham-saham Tokyo dibuka naik pada Rabu, dengan indeks Nikkei mencapai tertinggi harian sekitar sembilan setengah bulan, didukung penguatan saham-saham AS setelah data penjualan ritel positif dan harga minyak "rebound". ...

Kompolnas apresiasi polri gelar perkara Ahok

Posted: 15 Nov 2016 05:54 PM PST

Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) mengapresiasi kinerja Polri menggelar perkara dugaan penistaan agama yang menyeret Gubernur DKI Jakarta non aktif Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok. "Kami berpendapat apa yang ...

LPSK ajak pelaku usaha melawan terorisme

Posted: 15 Nov 2016 05:48 PM PST

Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) mengajak pelaku usaha di Provinsi Bali untuk ikut berpartisipasi dalam melawan dan mengantisipasi aksi terorisme dan penanganan dampaknya dalam pemenuhan hak korban. "Kami ...

Dolar di Tokyo diperdagangkan sedikit di atas 109 Yen

Posted: 15 Nov 2016 05:37 PM PST

Kurs dolar AS diperdagangkan sedikit di atas garis 109 yen pada Rabu pagi, di Tokyo. Pada pukul 09.00 waktu setempat, dolar berpindah tangan pada 109,01-03 yen dibandingkan dengan 109,17-27 yen di New York dan 108,12-14 yen ...

Saham Australia sedikit menguat pada awal perdagangan

Posted: 15 Nov 2016 05:35 PM PST

Saham-saham Australia dibuka sedikit lebih tinggi pada Rabu, terangkat oleh sektor keuangan dan energi karena para penambang berada di bawah tekanan dari jatuhnya komoditas. Pada pembukaan, indeks acuan S&P/ASX200 naik ...

"Beauty and the Beast" kalahkan "Fifty Shades Darker" sebagai trailer terpopuler

Posted: 15 Nov 2016 05:32 PM PST

Trailer film yang dibintangi Emma Watson, "Beauty and the Beast", telah dilihat sebanyak 127,6 juta kali.Angka tersebut menjadikan trailer "Beauty and the Beast" sebagai trailer yang paling banyak ditonton dalam 24 jam pertama ...

Surplus perdagangan zona euro meningkat pada September

Posted: 15 Nov 2016 05:29 PM PST

Surplus perdagangan zona euro meningkat pada September, menurut data yang dirilis pada Selasa oleh Eurostat, kantor statistik Uni Eropa (EU). Estimasi awal untuk perdagangan internasional zona euro dalam barang-barang ...

IMF cabut sanksi terhadap Zimbabwe setelah lunasi tunggakan utang

Posted: 15 Nov 2016 05:25 PM PST

Dana Moneter Internasional (IMF) mencabut sanksi terhadap Zimbabwe setelah negara Afrika bagian selatan itu melunasi tunggakan utang 15-tahun kepada lembaga keuangan multilateral itu pada bulan lalu. Namun demikian, IMF ...

PDB zona euro kuartal ketiga tumbuh 0,3 persen

Posted: 15 Nov 2016 05:22 PM PST

Produk Domestik Bruto (PDB) di 19-negara zona euro tumbuh 0,3 persen pada kuartal ketiga, dibandingkan kuartal sebelumnya, perkiraan resmi memperlihatkan pada Selasa, menunjukkan pemulihan blok itu mempertahankan kecepatannya. ...

Dwayne Johnson jadi pria terseksi tahun ini versi People

Posted: 15 Nov 2016 04:51 PM PST

Majalah People memberi predikat "sexiest man alive" (pria terseksi) tahun ini kepada aktor dan pegulat Dwayne "The Rock" Johnson."Apa yang terlintas dalam pikiran saya adalah betapa keren dan menariknya itu," kata Johnson (44) ...

Seribu obor sambut napak tilas KHR As`ad Syamsul Arifin

Posted: 15 Nov 2016 04:35 PM PST

Sebanyak seribu obor menyambut datangnya peserta napak tilas pahlawan nasional KHR Asad Syamsul Arifin di titik finish di wilayah Garahan, Kabupaten Jember, Jawa Timur, Selasa (15/11) malam. Obor yang dibawa oleh ratusan ...

Polres Nunukan antisipasi radikalisme pasca bom Samarinda

Posted: 15 Nov 2016 04:01 PM PST

Kepolisian Resor Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara mengantisipasi aksi radikalisme dan terorisme pasca terjadinya bom pada Gereja Oikumene di Kota Samarinda, Kaltim baru-baru ini. Kapolres Nunukan, AKBP Pasma Royce di ...

Dow Jones perpanjang kenaikan beruntun untuk hari ketujuh

Posted: 15 Nov 2016 03:55 PM PST

Saham-saham AS bergerak lebih tinggi lagi pada Selasa (Rabu pagi WIB), dengan Dow Jones Industrial Average naik untuk hari ketujuh berturut-turut -- termasuk empat rekor penutupan beruntun -- didukung saham-saham energi dan ...

Gempa bumi guncang Jateng-Yogyakarta

Posted: 15 Nov 2016 03:31 PM PST

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika melaporkan gempa bumi tektonik mengguncang wilayah pesisir selatan Jawa Tengah dan Yogyakarta pada pukul 19.41 WIB, Selasa (15/11). "Hasil analisis BMKG menunjukkan gempa bumi ...

0 komentar: