Sabtu, 26 November 2016

Berita Terkini dari ANTARA

Link to ANTARA - Berita Indonesia Terkini

Makassar tuan rumah kejuaraan tenis meja se-Asean

Posted: 25 Nov 2016 06:28 PM PST

Makassar, Sulawesi Selatan, ditunjuk sebagai tuan rumah penyelenggaraan Kejuaran Tenis Meja antar Negara Asia Tenggara bertajuk 10TH South East Asia Table Tennis Championship (Seatta) di Celebes Convention Center (CCC) ...

Wapres akan tutup Kongres XVII Muslimat NU

Posted: 25 Nov 2016 06:22 PM PST

Wakil Presiden Jusuf Kalla dijadwalkan menutup Kongres XVII Muslimat NU yang telah berlangsung sejak 23 November 2016 bertempat di Asrama Haji Pondok Gede, Jakarta Timur. "Insya Allah ditutup oleh Wapres jam 14.00 WIB," ...

Bakamla RI jajaki latihan bersama dengan Tiongkok

Posted: 25 Nov 2016 06:14 PM PST

Kepala Badan Koordinasi Keamanan Laut (Bakamla) RI Laksmana Madya Arie Soedewo mengatakan pihaknya tengah menjajaki kerja sama latihan bersama dengan "Coast Guard" Tiongkok guna meningkatkan koordinasi kedua pihak dalam ...

Para tokoh apresiasi Khofifah pimpin Muslimat NU

Posted: 25 Nov 2016 06:08 PM PST

Para tokoh, pejabat negara dan netizen mengapresiasi dan memberi ucapkan selamat atas terpilihnya kembali Khofifah Indar Parawansa sebagai Ketua Umum Pengurus Pusat (PP) Muslimat NU periode 2016-2021. Ucapan selamat ...

BPJS-TK sasar kepesertaan pekerja dan pengunjung mall

Posted: 25 Nov 2016 05:51 PM PST

BPJS Ketenagakerjaan menyasar ribuan pekerja dan pengunjung mall untuk menjadi peserta program jaminan sosial karena potensinya masih besar. Kepala Divisi Komunikasi BPJS Ketenagakerjaan Abdul Latief Algaf di Jakarta, ...

Presiden Jokowi resmikan pelabuhan perikanan Untia Makassar

Posted: 25 Nov 2016 05:32 PM PST

Presiden Joko Widodo (Jokowi) didampingi Ibu Negara Iriana Joko Widodo meresmikan pengoperasian Pelabuhan Perikanan Untia Makkasar, Sulawesi Selatan, Sabtu. Presiden Jokowi dan rombongan tiba di pelabuhan yang berada di ...

"Spiderman" Perancis daki gedung pencakar langit tertinggi di Barcelona

Posted: 25 Nov 2016 05:26 PM PST

"Spiderman" asal Perancis Alain Robert mendaki salah satu gedung pencakar langit tertinggi di Barcelona, Spanyol, Jumat, tanpa pengaman. Polisi dan pengamat menyaksikan pria 54 tahun tersebut mencetak prestasi dengan memanjat ...

Uber China tutup aplikasi lama

Posted: 25 Nov 2016 04:46 PM PST

Perusahaan berbasis transportasi online Uber di China akan menutup aplikasi lamanya pekan ini dan akan digantikan dengan aplikasi baru yang terintegrasi dengan pangkalan pengemudi, demikian disampaikan Wang Zuoyi, juru bicara ...

Jadwal dan klasemen Liga Spanyol, peluang Madrid untuk jauhi Barca

Posted: 25 Nov 2016 04:41 PM PST

Real Madrid berpeluang untuk makin menjauhi Barcelona di kompetisi Liga Spanyol pada laga akhir pekan ini.Kini Madrid berada di urutan pertama klasemen sementara liga dengan nilai 30 atau selisih empat poin dibanding urutan ...

Wall Street berakhir di rekor tertinggi pada "black friday"

Posted: 25 Nov 2016 04:11 PM PST

Saham-saham di Wall Street menguat pada Jumat (Sabtu pagi WIB), dengan semua tiga indeks utama memperbarui rekor penutupan mereka karena investor terus mencerna risalah pertemuan Federal Reserve untuk November. Indeks Dow ...

Dolar AS melemah akibat aksi ambil untung

Posted: 25 Nov 2016 04:04 PM PST

Kurs dolar AS melemah terhadap sebagian besar mata uang utama pada Jumat (Sabtu pagi WIB), setelah investor mengambil keuntungan dari kenaikan baru-baru ini. Indeks dolar, yang mengukur greenback terhadap enam mata uang ...

Harga emas turun tertekan penguatan ekuitas AS

Posted: 25 Nov 2016 02:44 PM PST

Emas berjangka di divisi COMEX New York Mercantile Exchange berakhir lebih rendah pada Jumat (Sabtu pagi WIB), setelah pasar ekuitas AS menyentuh rekor tertinggi baru. Kontrak emas yang paling aktif untuk pengiriman ...

Indeks FTSE 100 bursa London menguat 11 pon

Posted: 25 Nov 2016 02:40 PM PST

Indeks FTSE 100 di London, indikator utama pasar saham Inggris, ditutup lebih tinggi pada Jumat, menguat 0,17 persen atau 11,55 poin menjadi 6.840,75 poin. Saham Sky melonjak 3,89 persen, menduduki posisi teratas dalam ...

Harga minyak di AS jatuh karena pemangkasan produksi OPEC belum jelas

Posted: 25 Nov 2016 02:38 PM PST

Harga minyak mentah Amerika Serikat jatuh hampir 4 persen pada perdagangan Jumat, didorong oleh ketidakpastian apakah Organisasi Negara-negara Pengekspor Minyak (OPEC) akan sepakat memangkas produksi.Upaya untuk memangkas ...

Indeks utama Wall Street ditutup pada rekor tertinggi pada Black Friday

Posted: 25 Nov 2016 02:10 PM PST

Tiga indeks utama bursa Wall Street ditutup pada rekor teringgi pada Jumat, didorong kenaikan saham-saham sektor bahan pokok dan teknologi karena investor berburu saham murah ditengah rally pascapemilu.Pasar saham ditutup lebih ...

Bungkam Freiburg 4-1, Leipzig mantap puncaki Bundesliga

Posted: 25 Nov 2016 01:43 PM PST

Tim promosi, RB Leipzig, terus melanjutkan kejutan yang tengah mereka ciptakan dengan membungkam SC Freiburg 4-1 dalam laga lanjutan pekan ke-12 Bundesliga di Stadion Schwarzwald, Freiburg, Sabtu dini hari WIB.Tambahan tiga poin ...

Kroasia sementara imbangi Argentina di final Piala Davis

Posted: 25 Nov 2016 01:36 PM PST

Kroasia, juara 2005, mengimbangi mantan finalis empat kali Argentina 1-1 dalam final Piala Davis di Zagreb Arena, Jumat waktu setempat.Argentina sebelumnya telah mengalahkan Kroasia dalam pertemuan perempat final pada tahun ...

Kawhi Leonard antar Spurs bekuk Celtics 109-103

Posted: 25 Nov 2016 01:33 PM PST

Small-forward San Antonio Spurs, Kawhi Leonard, membukukan double-double dengan 25 poin dan 10 rebound demi mengantarkan timnya menang 109-103 atas Boston Celtics dalam laga lanjutan NBA di TD Garden, Massachussets, Amerika ...

Menkominfo Rudiantara ajak ASEAN dorong inovasi ekonomi digital

Posted: 25 Nov 2016 12:48 PM PST

Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara mengajak negara-negara di kawasan Asia Tenggara yang tergabung dalam ASEAN berkomitmen dan berkolaborasi mendorong inovasi dalam ekonomi digital dengan memanfaatkan teknologi ...

Korban akibat runtuhnya konstruksi pembangkit listrik China 74 orang

Posted: 25 Nov 2016 12:41 PM PST

Total korban jiwa dalam peristiwa runtuhnya sarana pembangkit listrik di China Timur yang sedang dalam proses pembangunan, bertambah menjadi 74 orang dengan dua korban lainnya mengalami luka, kata media pemerintah China, ...

0 komentar: